PAPI (Papan PIntar)

PAPI (Papan PIntar)

grabcad

PAPI (Papan Pintar) merupakan permainan edukatif yang mempunyai berbagai macam permainan yaitu permainan papan alur, puzzle peta Indonesia, dan puzzle warna.Permainan ini dapat dimainkan oleh anak-anak usia 1- 5 tahun untuk melatih kecerdasan dan sistem motoriknya. Serta dapat menjadi media orang tua bermain bersama anak.Cara kerja dari permainan ini yaitu terdapat 2 sisi. Sisi pertama merupakan sisi untuk permainan puzzle peta Indonesia dan puzzle warna. sedangkan pada sisi kedua adalah permainan papan alur yang merupakan permainan mengelompokkan pin berdasarkan warna masing-masing.Permainan ini mempunyai dimensi panjang 36 cm, lebar 24 cm, dan tebal sebesar 4 cm, produk ini terbuat dari kayu balsa yang telah diwarnai dan diplitur sehingga dapat memperlambat proses pelapukan.

Download Model from grabcad

With this file you will be able to print PAPI (Papan PIntar) with your 3D printer. Click on the button and save the file on your computer to work, edit or customize your design. You can also find more 3D designs for printers on PAPI (Papan PIntar).